Artikel

7 Kesalahan Berinvestasi Emas Perhiasan

Posted on
kesalahan berinvestasi

Kesalahan Berinvestasi Emas Perhiasan Kesalahan Berinvestasi – Hampir semua orang tentu menyukai perhiasan, terutama kaum wanita, dan hal tersebut menjadi salah satu alasan mengapa banyak orang menyukai investasi emas dalam bentuk perhiasan. Kelebihan investasi emas perhiasan, yaitu: Bisa digunakan sebagai aksesoris yang akan menambah nilai penampilan seseorang. Emas memiliki nilai yang tinggi, sehingga tepat untuk […]

Artikel

Karakteristik Emas Berdasarkan Kemurnian

Posted on
kemurnian

Kemurnian Tingkat kemurnian emas disebut dengan karat. Tingkat kemurnian menunjukkan persentase kandungan emas murni dalam sebuah logam. Menurut SNI (Standar Nasional Indonesia) – No : SNI 13-3487-2005 standar Karat Kadar emas adalah sebagai berikut: 24 K = 99,00 – 99,99% 23 K = 94,80 – 98,89% 22 K = 90,60 – 94,79% 21 K = […]

Artikel

Karakteristik Emas Berdasarkan Warna

Posted on

Karakteristik Emas Berdasarkan Warna Karakteristik Emas berdasarkan warna adalah salah satu hal dasar yang harus kita ketahui sebelum memulai berinvestasi emas. Apakah Anda pernah melihat logam mulia yang warnanya tidak kuning? Misal bewarna putih atau rose gold? Warna emas ditentukan oleh persentase logam campuran dan logam mulia. Emas yang ada dijual di toko emas biasanya […]

Artikel

Investasi Emas Batangan Vs Deposito

Posted on
Emas Batangan vs Deposito

Emas Batangan Vs Deposito Emas batangan vs Deposito merupakan topik yang banyak di bahas. Keduanya instrumen investasi yang memiliki kelebihan dan kekurangan masing-masing. Namun dari dua pilihan, mana yang Anda pilih? Baik emas batangan atau deposito, keduanya memiliki pengikut. Penjualan Emas Batangan tidak dimonopoli bank. Emas Batangan sebagai logam mulia sudah menjadi komoditas bernilai tinggi. Bahkan […]

Artikel

Investasi Emas yang Harus Anda Ketahui!

Posted on
investasi emas

Investasi Emas Investasi emas memiliki banyak jenis yang memiliki karakteristik tersendiri. Secara umum investasi emas dapat dibedakan menjadi dua yaitu investasi yang bersifat real asset dan investasi paper asset. Berikut jenis investasi emas.   A. Investasi Emas dalam Bentuk Real Asset Salah satu investasi emas yang paling digemari oleh masyarakat Indonesia adalah investasi emas dalam […]